Control sudah pasti memiliki fungsi yang sangat berguna bagi pengguna komputer, tetapi jika komputer digunakan secara berjamaah atau oleh banyak orang secara bebas maka mematikan fitur control panel adalah pilihan yang bijaksana.
Mengapa demikian? Sebab jika control panel diakses oleh pengguna yang tidak mengerti cara kerjanya bisa berakibat berbahaya bagi komputer. Sebelum itu terjadi, maka sebaiknya ikuti cara berikut ini di mana kita akan mematikan menu control panel sehingga dapat menjauhkan perangkat dari resiko kerusakan.
Caranya tidak rumit, saya akan pandu dari awal hingga akhir.
- Pertama ketikkan “run” di kotak pencarian atau tekan Windows + R.
- Ketikkan perintah gpedit.msc lalu tekan enter dan di sinilah Anda berada: Local Group Policy Editor
- Selanjutnya buka direktori sebagai berikut: User Configuration\Administrative Templates\Control Panel hingga Anda tiba di direktori seperti tampilan gambar berikut ini, sudah sampai? Oke, lanjutkan.
- Kemudian klik kanan pada entri Prohibit access to Control Panel and PC settings
- Lalu klik menu Edit.
- Pilih opsi Enabled dan klik Apply lalu tutup dengan mengklik tombol OK.
- Selesai, sekarang setiap kali user lain ingin membuka menu control panel, mereka akan melihat peringatan seperti ini.
Jika Anda ingin kembali menampilkan control panel silahkan lakukan dari awal dan rubah dari Enabled ke Disabled dan klik OK. Maka, control panel Anda akan kembali seperti sedia kala. Mudah kan? Ayo, silahkan dicoba.
Read more: http://blog.fastncheap.com/cara-mengaktifkan-atau-menonaktifkan-control-panel-di-windows-8/#ixzz2lrW13uss
Casino de L'Auberge de Casino de LA. de la Casino de L'Auberge de Casino de L'Auberge
BalasHapusCasino de L'Auberge de Casino de wooricasinos.info L'Auberge de Casino de L'Auberge sol.edu.kg de Casino de L'Auberge de Casino de L'Auberge de Casino 1xbet login de bsjeon.net L'Auberge de Casino de Casino de L'Auberge de Casino de